http://picasion.com

rss

Cari Sepatu Keren??

Memotivasi Anak Untuk Belajar

Kita tentunya memiliki murid yang beragam, dalam artian, dari tingkat kecerdasan, emosi, dan mental terlihat keunikan dari seorang anak di kelas. Ada yang sangat cepat memahani konsep yang diajarkan (fast learner), ada pula yang sangat lambat (slow learner). Sehingga mengaharuskan orang tua untuk inisiatif memanggil guru ke rumah dan mengajari anaknya secara head to head atau guru kelasnya yang merekomendasikan untuk menambah pelajaran di rumah. Hasil penelitian para ahli memang menunjukan bahwa anak yang mendapat tambahan di rumah secara personal memperlihatkan kemajuan yang cukup signifikan di kelas. Bisa kita amati beberapa anak yang merasa kesulitan belajar dengan sistem di kelas yang terdiri dari banyak anak. Tentunya akan lebih baik dengan sistem khusus satu guru satu murid terutama bagi anak yang menderita kesulitan belajar(learning disability).

Sedangkan anak yang belajar dengan cepat, sistem yang ada di sekolah pun sudah mencukupi bahkan bisa melampaui apa yang ditarget pada silabus. Untuk kasus anak yang kesulitan belajar, tentu seorang guru tetap harus memotivasi anak untuk terus meningkatkan keterampilannya. Guru harus menguasai seni mengajar yang baik (The art of teaching). Berikut tips dalam mengajar di kelas dengan efektif.
Pertama adalah pelajari seni dalam memotivasi anak, pelajarilah latar belakang anak dan perhatikan apa kelebihan anak tersebut. Carilah dimana anak merasa percaya diri walau itu di bidang olahraga, musik, maupun drama. Doronglah anak untuk berpartisipasi di bidang tersebut yang ia minati bukan karena keinginan kita sebagai orang tua atau pihak lain. Dengan begitu rasa percaya diri anak akan terbawa ketika ia dikelas dan mempengaruhi tingkat akademiknya.
Jangan ponis anak karena nilai dalam LKS atau peringkat di kelasnya karena akan mendownkan anak dan timbul rasa takut kepada pelajaran tersebut. Tetap berfikir positif dengan alasan yang rasional. Cari masalah apa yang sedang dihadapi anak, misalkan jika anak tidak mengerjakan PRnya, periksalah PRnya barangkali soalnya terlalu sulit baginya; atau jika anak sangat sulit untuk memulai mengerjakan PR, bantulah ia dengan mengjaknya secara argumentative dan masuk akal abagi anak atau kerjasama dengan orang tua agar memberi perhatian khusus bagi anaknya.
Hambatan yang paling sering terjadi adalah anak mengalami depresi, problem keluarga yang tidak jarang terjadi di masyarakat kita, pengaruh negatif dari teman sepermainannya atau menderita kesulitan belajar (learning disability). Coba perhatikan, mungkin murid anda mengalami salah satu hal di atas. Jika memang ada, segeralah bertindak sesuai kebutuhannya. Apakah itu mengkonsultasikan pada spesialis anak, ortho atau yang lain. Atau mungkin harus menambah porsi perhatian anak untuk mau belajar (dengan menambah helper atau pendamping).
Buatlah suasana belajar yang menarik dan menyenangkan, tidak hanya saat belajar di kelas saja tetapi orang tua di rumah pun ketika mengerjakan PR tentu diperlukan suasana yang menarik. Buatlah permainan-permainan sederhana untuk membuang rasa bosan ketika anak belajar.
Jangan lupa memuji dan memberi penghargaan berupa reward atau semisalnya ketika anak melakukan prestasi walaupun hanya sedikit. Sebaliknya, jangan memarahinya ketika anak melakukan kesalahan, Tanyalah anak bagaimana cara memperbaiki kekeliruannya, itu akan membentuk mindset bahwa ia tak usah merasa takut untuk melakukan kekeliruan ketika mengerjakan tugas secara mendiri.
Selalu mengaitkan pelajaran yang sedang dibahas dengan manfaat dalam kehidupan sehari-hari atau manfaatnya kelak untuk masa depan dalam karir. Misalkan, bicarakan tentang pemilu, apa itu pemilu dan manfaat apa yang bias dipelajari dari even besar itu kaitkan ketika ia mempelajari civics atau pelajaran social. Untuk menjadi seorang guru atau pun pendidik yang baik harus senantiasa menjaga sikap positif dan rasa humor, agar menular energi positifnya kepada siswa. Wallahu’alam Bisshowab.

.::Related Posts:

0 comments:


Post a Comment

Silahkan tulis komentar sebagai umpan balik dari artikel ini. Tidak diperkenankan untuk komentar yang berunsur spamming, porno, dll.

http://picasion.com/i/1TFa9/

Sub Menu

  • 1. Membuat Teks Berkedip
  • 2. Menambah Elemen di Atas dan Bawah Posting
  • 3. Menambah Dua Elemen di Bawah Sidebar
  • 4. Kotak Komentar Blogger Bermasalah
  • 5. Membuat Teks Bergerak Pada Blogger
  • 6. Membuat Tabel Pada Blogger
  • 7. Cara Membuat Scrollbox pada Blogger
  • 8. Fungsi New Pages Pada Blogspot
  • 9. Cara Menampilkan Tanggal Post (Post Date) Blogger di Waktu Yang Sama
  • 10. Membagi 2 Kolom Sidebar Blog
  • 11. Cara Memperlebar Halaman Blog
  • 12. Mengatur Perataan Posting Artikel
  • 13. Membuat Menu Dropdown Pada Arsip
  • 14. Blogger Sudah Support Fungsi Readmore
  • 15. Menambahkan Web Counter
  • 16. Cara Mendaftar dalam Blogspot
  • 17. Membuat Emotion Pada Blogger
  • 18. Memasang Yahoo Messenger Emotion
  • 19. Membuat Background Posting
  • 20. Membuat Menu Tab View Pada Blogger
  • 21. Cara Mengganti Icon Pada Address Bar
  • 22. Cara Memasang Gambar Berbingkai
  • 23. Cara Membuat Tombol Facebook Like di Blogger
  • 24. Cara Membuat Related Post Dengan Fungsi Scroll
  • 25. Membuat Border dan Kotak Pada Postingan
  • 26. Cara Membuat Buku Tamu Melayang
  • 27. Membuat Iklan Melayang dengan Tombol Close
  • 28. Membuat Kata Sambutan, Penutup dan Pertanyaan Pada Blogger
  • 29. Memasang Widget Recent Post dengan Thumblnails
  • 30. Evolusi Blogger dari Tahun 1999 - 2009
  • 31. Tips Agar Blog Anda Mudah Diakses di HP
  • 32. Cara Memasang Retweet Button Pada Blogger
  • 33. Cara Memperbesar Image/Gambar Pada Postingan Blog
  • 34. Menambah Font dari Google Custom Pada Blogger
  • 35. Membackup Komentar di Blogger
  • 36. Koleksi Gratis RSS Feed Icon dan RSS Feed Vector Graphics
  • 37. Tips Menjadikan Blogger Unlimited Bandwidht/Loading Page Super Cepat
  • 38. Daftar 'Keyboard Shortcut' Untuk Posting di Blogger
  • 39. Mengganti Font Blogger dari Kernest.com
  • 40. Tips Seni Dalam Menulis Artikel di Blog Kita
  • 41. 8 Tips Menulis Artikel Blog Dalam Waktu 20 Menit
  • 42. 5 Tips Efektif dalam Menulis di Blog
  • 43. Mengenal Lebih Dekat Tentang SEO dengan SEO Dictionary
  • 44. 4 Situs Terbaik Bekapasitas 10GB Untuk Menyimpan Data Secara Online
  • 45. SEO adalah Kerangka, Konten adalah Otot, Sosial Media adalah Fisik
  • 46. Bagaimana Cara Kerja Google?
  • 47. Perbaharui Posting Lama Anda
  • 48. Mengapa Page Rank Blog/Web Jatuh?
  • 49. Share Buttons Milik Blogger
  • 50. Integrasi Antara Blogger dan Zemanta Gadget
  • 51. Gambaran Frekuensi Posting Blog kita
  • 52. Cara Mengatasi Blog Post dari Copy Paste
  • 53. Batas/Limit Kapasitas Akun Blogger
  • 54. Posting Blog Menggunakan Word 2010
  • 55. 6 Situs Foto Gratis untuk Blog Anda
  • 56. Cara Menampilkan Tanggal Post (Post Date) Blogger di Waktu Yang Sama
  • 57. 5 Alasan Mengapa Anda Harus Menjawab Setiap Komentar
  • 58. Cara Memodifikasi Bullet List dan Numbered List di Blogger Post
  • 59. Generasi Blogger Masih Didominasi Oleh Kawula Muda
  • 60. Blogger Perkenalkan Pendeteksi Otomatis Komentar Spam
  • 61. Blogger Belajar Dari Harry Potter
  • 62. Trik Menampilkan Total Post, Comment, dan Online User
  • 63. 38 Jawaban SEO
  • 64. Trik Menampilkan Total Post, Comment, dan Online User
  • 65. Cara Mentransfer Akun Blog ke Akun Blog yang Lain
  • 66. Mengenal Fungsi Navbar di Blogger
  • 67. Cara Pasang Recent Posts Thumbnails Dengan Mudah
  • 68. Cara Memasang File Flash Di Blog Post
  • Popular Posts

    Shout it!